PATROLI MALAM POLSEK RAJAPOLAH ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS

    PATROLI MALAM POLSEK RAJAPOLAH ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS

    POLRES TASIK KOTA - -----
     Polsek Rajapolah Polres Tasik Kota, melaksanakan Patroli rawan Malam antisipasi C3, guna memelihara situasi kamtibmas agar tetap aman kondusif

    Pada kesempatan tersebut kegiatan Patroli dilaksanakan oleh Aipda Martha  bersama Kanit Samapta Bripka Irpan Kurniawan kontrol perbankan, counter ATM, pusat perbelanjaan dan SPBU. Hal ini guna mencegah kejahatan jalanan dan C3 (Curat, Curas, & Curanmor) serta cegah gangguan kamtibmas lainnya di Wilayah Hukum Polsek Rajapolah Senin, (02/09/2024). 

    Dihubungi secara terpisah Sdr. Jajang selaku Pengelola SPBU Morosono Rajapolah merasa aman dan senang dengan adanya Patroli Polisi yang menyambangi Warganya dan mengucapkan terimakasih

    Menurut Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIONO.SH, S.I.K, MH melalui Kapolsek Rajapolah IPTU Roni Hendiawan, SH mengatakan kegiatan patroli merupakan salah satu wujud upaya personel Polsek Rajapolah, Polres Tasik Kota untuk mengantisipasi terjadinya C3 serta gangguan Kamtibmas lainnya juga untuk menjaga dan memelihara situasi Kamtibmas agar tetap aman kondusif, serta untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat khususnya di Wilayah Hukum Polsek Rajapolah pungkas Kapolsek Rajapolah. 

    POLRES TASIK KOTA AKBP JOKO SULISTIONO.SH, S.I.K, MH

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pilkada serentak ,Polsek Cihideung...

    Artikel Berikutnya

    Ops Mantap Praja,Anggota Polsek Pagerageung...

    Berita terkait

    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN BINA JARINGAN DAN HIMBAUAN TERKAIT HARKAMTIBMAS DAN INFORMASI TAHAPAN PILKADA SERENTAK TAHUN 2024 DIWILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG
    Sholat Jum'at Keliling Bangun Silaturahmi dan  jaga Kondusifitas Kamtibmas Jelang Pemilu Gubernur dan Walikota* 
    Bhabinkamtibmas Polsek Tamansari laksanakan Sambang Warga Kel. Sukahurip*
    Kegiatan Sambang Polsek Tamansari mempererat Tali Silaturahmi serta Harkamtibmas Terpelihara** 
    KRYD Rayon 3 laksanakan giatan Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024, Sampaikan Pesan Kamtibmas 
    HUT KompasTV, Kapolri: Semoga Semakin Menggelorakan Semangat Persatuan
    Kegiatan Sambang Polsek Tamansari mempererat Tali Silaturahmi serta Harkamtibmas Terpelihara** 
    Polsek Mangkubumi Tingkatkan Giat Patroli Rawan Malam,antisipasi gangguan kamtibmas
    Sambang Polsek Tamansari  mempererat Tali Silaturahmi serta Harkamtibmas Terpelihara
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Saat Ngabuburit Warga, Polres Tasikmalaya Kota Gelar Patroli Gabungan 
    Patroli Sore, Polsek Kawalu Amankan Kegiatan Ngabuburit Warga
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan ke warga binaan
    Personel Polres Tasikmalaya Kota Laksanakan KRYD Dalam Rangka Cipta Kondisi Harkamtibmas
    Masa Tenang Pemilu,  Polsek Cihideung Tingkatkan Patroli Dialogis,  Sampaikan Himbauan Kamtibmas

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek Rajapolah Gatur Lalulintas
    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek Kawalu Atur Lalulintas
    Strong Point Pagi Bentuk Nyata Pelayanan Polsek Sukaresik  Polres Tasik Kota Polda Jabar 

    Tags